Resolusi 107 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa

  •  Tiongkok (ROC)
  •  Prancis
  •  Britania Raya
  •  Amerika Serikat
  •  Uni Soviet
Anggota tidak tetap
  •  Belgia
  •  Brasil
  •  Iran
  •  Selandia Baru
  •  Peru
  •  Turki

Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa 107 adalah sebuah resolusi Dewan Keamanan yang diadopsi pada 30 Maret 1955. Resolusi tersebut menyerukan agar pemerintah Mesir dan Israel bekerja sama sesuai dengan proporsal-proporsal yang dijelaskan dalam sebuah laporan yang dikeluarkan oleh kepala staf United Nations Truce Supervision Organization in Palestine.

Referensi

  • Text of the Resolution at undocs.org
Wikisumber memiliki naskah asli yang berkaitan dengan artikel ini:
Resolusi 107 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa
  • l
  • b
  • s
195019511952
195319541955
1956195719581959
  • ← 1940-an
  • 1950-an
  • 1960-an →