Pengepungan Veracruz

Pengepungan Veracruz
Bagian dari Perang Meksiko-Amerika
Tanggal9 Maret-29 Maret 1847
LokasiVeracruz, Veracruz
Hasil Kemenangan Amerika
Pihak terlibat
 Amerika Serikat  Meksiko
Tokoh dan pemimpin
Winfield Scott (Angkatan Darat)
David Conner (Angkatan Laut)
Matthew C. Perry (Angkatan Laut)
Juan Morales
Kekuatan
12.000 3.360
Korban
18 tewas
62 terluka
180 tewas dan terluka
100 penduduk

Pertempuran Veracruz adalah pengenpungan pelabuhan Veracruz di Meksiko selama 20 hari selama Perang Meksiko-Amerika. Pengepungan ini terjadi dari tanggal 9 Maret sampai 29 Maret 1847. Pengepungan ini dimulai dengan peluncuran amfibi Amerika Serikat, dan berakhir dengan menyerahnya Veracruz dan kota itu diduduki Amerika Serikat.

Referensi

  • Bauer, K. Jack, "The Mexican-American War 1846-48"
  • Nevin, David; editor, The Mexican War (1978)
  • Alcaraz, Ramon, "Apuntes Para la Historia de la Guerra Mexico y los Estados Unidos"
  • It Ain't New Diarsipkan 2014-03-09 di Wayback Machine.
  • www.aztecclub.com
  • Tschanz, David W. "Yellow Fever & The Strategy of the Mexican-American War" http://entomology.montana.edu/historybug/mexwar/mexwar.htm Diarsipkan 2007-06-30 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s